Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Order Of Fate

Order Of Fate

1.42.20
2 ulasan
20.4 k unduhan

Roguelike klasik yang diadaptasi sempurna untuk Android

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Order of Fate adalah roguelike tradisional di mana kamu bisa mengarungi kedalaman sebuah ruang bawah tanah dan mengumpulkan seluruh harta karun yang kamu temukan di sepanjang jalan. Masalahnya tentu saja, kamu akan menghadapi jutaan musuh.

Kontrol Order of Fate diadaptasi dengan baik untuk perangkat layar sentuh. Dengan mengetuk bagian mana saja di layar, kamu bisa menggerakkan karakter di sekitar dungeon. Untuk menyerang musuh, yang kamu butuhkan hanyalah mengetuk mereka. Dengan demikian, kamu harus mencoba menghabisi seluruh monster yang kamu temui, dan jumlah mereka tidak sedikit. Kamu harus menghadapi lumpur licin, tulang-belulang, tikus raksasa dan lainnya.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Di awal permainan, seperti biasa, kamu hanya bisa mengakses level pertama, dan kamu kemungkinan besar tidak mempunyai tim. Saat kamu melaju dalam game, kamu bisa naik level dan mendapatkan senjata baru, armor, dan tambahan lainnya. Kamu akan kehilangan benda-benda ini jika karaktermu mati, tetapi kamu masih menyimpan sebagiannya untuk game selanjutnya.

Order of Fate adalah roguelike bergaya tradisional yang menghibur dengan grafis indah yang diadaptasi sempurna untuk perangkat layar sentuh.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 8.0 ke atas

Informasi tentang Order Of Fate 1.42.20

Nama Paket tech.studio3.bestcave
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori RPG
Bahasa B.Indonesia
46 lainnya
Penerbit Studio3.tech
Unduhan 20,362
Tanggal 7 Apr 2025
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

xapk 1.42.5 Android + 8.0 1 Apr 2025
apk 1.42.2 Android + 8.0 29 Jul 2024
apk 1.41.4 Android + 8.0 15 Mei 2024
apk 1.40.4 Android + 8.0 25 Jan 2024
apk 1.37.1 Android + 8.0 15 Sep 2023
apk 1.36.0 Android + 8.0 14 Agt 2023

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Order Of Fate

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
2 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Order Of Fate. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon One Piece: Fighting Path
Petualangan unik dalam dunia One Piece
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon Rise of Eros
Pulihkan kuasamu dalam RPG untuk dewasa ini
Ikon NARUTO X BORUTO NINJA TRIBES
Kombat spektakuler dengan latar dunia Naruto
Ikon Blue Lock: Blaze Battle
Bantu Yoichi Isagi di game anime sepak bola ini
Ikon FNaF World
RPG dengan protagonis karakter-karakter Five Nights at Freddy
Ikon Justice Online Mobile
RPG online yang mengesankan
Ikon Demon Slayer: Rage of Demon King
Kalahkan semua iblis dengan tim yang tak terkalahkan
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon Super Bear Adventure
Mengembalikan perdamaian pada kerajaan hewan
Ikon SAKURA School Simulator
Masuk ke sekolah edan di Sakura Town
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Game Turbo
Meningkatkan performa game di peranti Xiaomi